
Category: NEWS

Menunggu BMW M4 CSL Hommage 2023 yang Banderolnya Setara Ferrari SF90 Stradale
Divisi M BMW telah mengkonfirmasi peluncuran M4 CSL terbaru pada 20 Mei 2022 di ajang Concorso d’Eleganza Villa d’Este di Italia. Tapi lebih dari itu, divisi M BMW digadang-gadang juga tengah sedang dalam proses menyiapkan versi M4 CSL yang lebih ekstrem. Dan jika rumor ini benar, maka bakal ada varian Hommage yang berada di puncak…

Volvo Cars Kembali ke Indonesia pada Kuartal 3 Tahun ini
Volvo Cars Indonesia akan dioperasikan oleh PT. Leading Vision Otomotif (LVO) yang akan dipimpin oleh Yoshiya Horigome sebagai Presiden Direktur LVO dan Volvo Cars di Indonesia. Kantor pusat, showroom, dan bengkel servis Volvo Cars Indonesia akan berlokasi di Menteng dan mulai beroperasi pada kuartal ke-3 tahun ini. BestCar Indonesia – PT Leading Vision Otomotif (LVO)…