Pameran Otomotif Terbesar GIIAS 2024 Resmi Dibuka untuk Umum Hari ini

Menjadi momen peluncuran beragam kendaraan terbaru di pasar otomotif Indonesia, termasuk pengenalan berbagai kendaraan konsep. Terdapat lebih dari 55 merek yang berpartisipasi mulai dari merek-merek kendaraan penumpang hingga kendaraan komersial serta merek-merek dari sepedamotor, dan juga diikuti lebih dari 120 industri pendukung otomotif.    BestCar Indonesia – Pameran otomotif GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS)…

Read More